Jurnal

JURNAL adalah rubrik berisi artikel-artikel akumassa yang dibuat oleh anggota komunitas-komunitas partisipan lokakarya akumassa dan penulis kontributor. Tema rubrik ini bersifat umum, tentang narasi-narasi kecil, lokasi, dan peristiwa massa yang tersebar di kehidupan sehari-hari para penulis.

Surabaya! Selamat Bergabung di akumassa

Surabaya dipilih karena karakternya yang khas. Sebagai kota besar, Surabaya sangat jauh berbeda dengan Jakarta. Padahal, secara ekonomi dan politik, kota ini mempunyai peranan strategis dalam keputusan-keputusan yang diambil oleh pemerintah pusat.

Read more

Benteng Speelwijk

emasuki lokasi wisata sejarah di Banten Lama, Serang, rasanya seperti bermain dengan imajinasi akan kemegahan Banten pada masa lalu. Karena di sini kita dapat melihat bangunan-bangunan bersejarah yang memiliki arti penting dalam perkembangan Banten hingga hari ini. Di antaranya, Masjid Agung...

Read more

Konversi Minyak Tanah ke Bahbir

i depan rumah ini sama saja seperti 10 tahun yang lalu ketika duduk bersama dengan teman-teman sekampung dan sepermainan. Biasanya  sambil minum kopi kami berbincang tentang masa depan yang suram dan tak jelas arahnya. Tapi dulu tak banyak debu kasar yang berterbangan seiring angin bertiup ke arah...

Read more

Mokel

Selain tempatnya yang nyaman dan sejuk, untuk makan di warung Mbak Nar tidak perlu mengeluarkan uang banyak. Cukup dengan enam ribu rupiah, kita bisa makan dengan lauk ayam kremes, menu andalan warung tersebut, dan tambahan sayur yang bisa dipilih sesuka hati. Sebenarnya pilihan untuk minuman yang...

Read more

Dulon The Idol

Dan di antara 80 ribu orang yang mengikuti audisi, ada salah satu teman saya yang datang jauh-jauh dari Baso, Kabupaten Agam, Sumatera Barat ke Jakarta untuk mencoba menjadi superstar. Sebuah mimpi yang ia pendam sejak ajang Indonesian Idol digelar.

Read more

Acara Pemutaran Video AKUMASSA Serang

abtu 21 Agustus 2010 bisa dikatakan menjadi hari bersejarah bagi Komunitas Sebumi, karena kami melaksanakan pemutaran video dokumenter Kota Serang yang merupakan project utama kami. Acara tersebut merupakan puncak dari kegiatan workshop akumassa yang di berikan Forum Lenteng, di mana  proses...

Read more

17 Agustus di Alun-alun Kota Serang

Pasukan pengibar bendera (PASKIBRA) memasuki lapangan upacara. Aku dapat menilai barisan mereka sangat rapi, dan beriringan. Aku teringat masa-masa ketika aku masih menjadi Calon Paskibra (Capas), tiba-tiba aku jadi sangat merindukan saat saat itu.

Read more

Rencana Bingkaian Video AKUMASSA Serang

Lokakarya AKUMASSA di Kota Serang bersama Komunitas Sebumi fokus pada narasi-narasi kecil yang tersebar luas di lingkungan kehidupan lokal masyarakat Serang. Lokakarya ini akan menghasilkan beragam konten media, seperti tulisan, foto, sketsa, ataupun video.

Read more