Dan di antara 80 ribu orang yang mengikuti audisi, ada salah satu teman saya yang datang jauh-jauh dari Baso, Kabupaten Agam, Sumatera Barat ke Jakarta untuk mencoba menjadi superstar. Sebuah mimpi yang ia pendam sejak ajang Indonesian Idol digelar.
Nasional
Acara Pemutaran Video AKUMASSA Serang
abtu 21 Agustus 2010 bisa dikatakan menjadi hari bersejarah bagi Komunitas Sebumi, karena kami melaksanakan pemutaran video dokumenter Kota Serang yang merupakan project utama kami. Acara tersebut merupakan puncak dari kegiatan workshop akumassa yang di berikan Forum Lenteng, di mana proses...
Pemutaran Video akumassa Serang
Pemutaran Video akumassa Serang 21 Agustus 2010 ——— Pukul 20.30 WIB Lapangan Parkir STIKOM Wangsa Jaya Banten *** Pemutaran Video akumassa Serang bersama Komunitas Sebumi membingkai beberapa isu lokal tentang Kota Serang, baik mengenai kekinian maupun kesejarahannya. Di antaranya...
17 Agustus di Alun-alun Kota Serang
Pasukan pengibar bendera (PASKIBRA) memasuki lapangan upacara. Aku dapat menilai barisan mereka sangat rapi, dan beriringan. Aku teringat masa-masa ketika aku masih menjadi Calon Paskibra (Capas), tiba-tiba aku jadi sangat merindukan saat saat itu.
Menapaki Jejak Masa Kecil di Vihara Avalokitesvara
Dulu aku pernah merasakan pengalaman merayakan Tahun Baru Cina (Imlek) di vihara ini. Setelah usai beribadah dan waktu sudah semakin malam, pertunjukkan Barongsai dan Liang Liong (Tari Naga) pun dimulai di Vihara Avalokitesvara.
Rencana Bingkaian Video AKUMASSA Serang
Lokakarya AKUMASSA di Kota Serang bersama Komunitas Sebumi fokus pada narasi-narasi kecil yang tersebar luas di lingkungan kehidupan lokal masyarakat Serang. Lokakarya ini akan menghasilkan beragam konten media, seperti tulisan, foto, sketsa, ataupun video.
Menelusuri Sejarah Bioskop Pelita
Pertama kali aku dan Ageung memasuki area Pelita Billyard, terlihat banyak sekali meja billiard yang cukup terawat. Mungkin ini semua dikarenakan masih banyaknya orang yang mau bermain billiard di sini,karena harganya pun murah. Ada sekitar 16 meja billiard, kantin yang seadanya, dan toilet yang...
Seniman Banten Butuh Taman Budaya
abu, 4 Agustus, 2010, saya mendapat kabar dari teman saya tentang akan diadakannya aksi kebudayaan di Kantor Gubernur Banten pada esok hari. Dengan ketertarikan yang tinggi, esoknya, Kamis, 5 Agustus 2010, saya pun datang ke tempat yang dimaksud dengan teman saya, Doci. Saya tiba di lokasi pada...
Terminal Pakupatan
Terminal Pakupatan dulunya adalah petakan sawah yang begitu luas dan disertai rawa. Tidak sulit bagiku membayangkan lokasi Terminal Pakupatan ketika masih menjadi sawah, karena kondisi jalan di Terminal Pakupatan kini rusak parah, dan membentuk kubangan-kubangan yang sangat mengganggu penglihatan...
Masberto
Masberto merupakan sebuah grup band dari Blora yang beraliran Anarcho Punk. Grup band ini berbeda dari mayoritas grup band lainnya, karena Masberto tidak mementingkan suatu popularitas tetapi memikirkan bagaimana caranya musik dapat menjadi media untuk melawan suatu penindasan, intimidasi...