Provinsi: DKI Jakarta

Fiksi Sempurna Orang Ketiga yang Maha Tahu

Tulisan ini merupakan pengantar kuratorial untuk pameran DIORAMA – Karena Sejarah Adalah Fiksi di Gudang Sarinah Ekosistem, 17-27 November, 2016. Sudah pernah terbit di buku kumpulan tulisan terbitan Forum Lenteng yang berjudul Diorama: Karena Sejarah Adalah Fiksi (2016). Diterbitkan kembali di...

Read more

Persepsi Dimensi Bolak Balik

Tulisan ini sudah pernah terbit di buku kumpulan tulisan terbitan Forum Lenteng yang berjudul Diorama: Karena Sejarah Adalah Fiksi (2016). Diterbitkan kembali di situs web AKUMASSA dalam rangka rubrik “Darivisual”. ejak awal, saya merasa sangat terbatasi saat melihat diorama. Bagaimana tidak...

Read more

Gegar Balik Narasi

Sekalipun bentuk diorama ialah visual tiga dimensi yang bisa dilihat dari berbagai macam sudut, namun rupanya ragam pandangan spektator terhadap diorama tak sekaya yang dikira. Kehadiran kaca betul-betul membatasi pengalaman saya dalam membaca diorama, belum lagi dengan mata yang memang serba...

Read more

Jembatan Transparan

Saat saya kembali melihat diorama Monas, tak dapat disangkal bahwa kepala ini penuh dengan recall memory akan pengetahuan sejarah yang sudah dipelajari dari bangku sekolah maupun dari buku-buku lain.

Read more

Mengalami Sejarah: Menubuh atau Berjarak?

Apa-apa yang disuguhkan di diorama kemudian dimaknai oleh konteks jaman sekarang: ada pelibatan “aku”, bersifat tidak berjarak (membicarakan kejadian masa lampau tdan menarik langsung relevansi dengan jaman sekarang –namun bentuknya bukan dengan sistem politik Indonesia kemudian seperti apa, atau...

Read more

ARKIPEL: Sinema dan Literasi Media

Literasi media adalah cara untuk menangkis keterjebakan itu. Sinema adalah salah satu dasar pengetahuan untuk memahami apa itu literasi media. Oleh karena itu, ARKIPEL Grand Illusion adalah perayaan kontemporer tahun ini yang sangat berharga untuk dihadiri.

Read more

Jurnalis Juga Manusia; Pembaca Harus Lebih Dewasa

Walau tak ada niat untuk menyudutkan beberapa pihak—terlepas dari praktek jurnalis bodrek, kelalaian-kelalaian para jurnalis di lapangan seringkali terjadi tanpa disadari. Dan ini berdampak pada isi informasi yang diproduksi kemudian. Jurnalis juga manusia. Oleh karenanya, yang dituntut lebih aktif...

Read more