mpat belas tahun sudah aku tinggal di Ciater Serpong, Kota Tangerang Selatan. Sejak masuk SMA aku selalu melewati kawasan Ciputat, dan tentunya selalu melewati pasar Ciputat, bahkan sampai sekarang saat aku menjadi mahasiswi Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah, setiap harinya aku...
Kota: Tangerang Selatan
Ciputat di Waktu Lalu
enelaah kota Tangerang Selatan melalui kacamata sejarah mempunyai pengaruh besar terhadap kemerdekaan tanah air. Tangerang Selatan yang kini berdiri sebagai daerah tingkat II di wilayah Tangerang hasil pemekaran dari Kabupaten Tangerang, meliputi tujuh kecamatan di dalamnya memiliki nilai historis...
Partisipan AKUMASSA Ciputat
iset, observasi, wawancara, dan dokumentasi pra akumassa sejak awal bulan November telah berlangsung secara intens. Berbagai macam kesibukan teman-teman untuk terjun langsung ke lapangan akhirnya sampai juga pada hari perdana di mulainya lokakarya akumassa di Komunitas Djuanda, Pisangan Ciputat...
Mari Berkunjung ke Ciputat, Tangerang Selatan
pa yang ada di kepala orang-orang Jakarta saat menyebut Ciputat? Macet, Polusi, Situ Gintung, Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah dan yang terakhir adalah tempat persembunyian Muhammad Syahrir dan kawan-kawan—teroris yang diburu aparat karena dianggap terlibat pengeboman dua hotel...
Situ Antap Tinggal Kenangan
Diambil dari Harian Kompas, Rabu, 18 November 2009 aiman (70) memandang lama lahan di hadapannya. Dari atas ketinggian, tepatnya di Kompleks Markas Besar Angkatan Darat (Mabad), Rempoa, Kecamatan Ciputat Timur, Kota Tangerang Selatan, tampak satu ekskavator di lahan kosong yang telah dipagari beton...
Tarawih vs Pasar Kaget
“Allahhua…” “…coba kau pikirkan, apa yang kau inginkan t’lah aku berikaaan…” “Allahu Akbar..dung tet teret tet…” ku bukan sedang mempermainkan kalimat takbir. Namun, itulah yang kudengar saat sholat tarawih di Masjid At-Taqwa pada...